Penelusuran

Saturday, December 17, 2016

Materi UASBN SD IPA : 3. Manfaat hewan dan tumbuhan bagi manusia dan lingkungan

Baca Juga

Materi UASBN SD IPA, ini adalah postingan Materi IPA untuk UASBN yang sesuai dengan Kisi-kisi UASBN tahun 2016-2017 yang berjudul Manfaat hewan dan tumbuhan bagi manusia dan lingkungan, Materi ini untuk belajar siswa kelas 6 diseluruh pelosok SD yang ada di Indonesia


3.  Manfaat hewan dan tumbuhan bagi manusia/lingkungan
No
Nama Hewan
Manfaat
2
Hiu
·   Sirip dan dagingnya untuk makanan
·   Minyak hati hiu untuk mencegah kanker (obat)
3
Domba
·   Daging untuk makanan
·   Bulunya untuk bahan tekstil (kain wol)
·   Kotoran untuk pupuk
4
Ular
·   Kulitnya untuk bahan baku tas, dompet dan sabuk
·   Daging dan empedu dipercaya sebagai obat
5
Ayam
·   Daging dan telurnya untuk makanan
·   Bulunya untuk membuat kok dan kemoceng (sulak)
6
Terumbu karang
·   Untuk hiasan
·   Tempat hidup hewan laut
7
Katak
·   Daging untuk bahan makanan dan obat
8
Sapi
·   Daging dan susu untuk makanan
·   Kulitnya untuk membuat krupuk rambak dan bahan baku sepatu,  jaket, wayang
·   Tenaganya membajak sawah
9
Ikan duyung
·   Taring untuk membuat pipa rokok
·   Minyak untuk obat
10
Wallet
·   Air liur dan sarangnya untuk obat
11
Kerbau
·   Dagingnya untuk makanan
·   Kulitnya untuk membuat krupuk rambak dan bahan baku sepatu,  jaket
·   Tenaganya membajak sawah
12
Ulat sutra
·   Kepompong untuk membuat benang sutra
13
Kuda
·   Daging untuk makanan, tenaga menarik delman, kotoran untuk pupuk
14
Cacing
·   Obat dan membantu menyuburkan tanah

No
Nama Tumbuhan
Manfaat
1
Sagu
·   Batang untuk bahan makanan
·   Daun untuk atap tradisional
2
Lontar
·   Daun untuk media penulisan naskah lontar dan bahan kerajinan seperti kipas, tikar, topi, aneka keranjang, tenunan untuk pakaian dan sasando,
·   Pelepah daun untuk membuat tali
·   Batang untuk bahan bangunan, alat rumah tangga dan kerajinan
·   Nira untuk membuat gula
3
Jarak
·   Minyaknya untuk membuat bahan bakar (biofuel) dan pelumas (oli)
4
Jati
·   Batang untuk bahan bangunan, daun untuk pewarna, akar mencegah erosi
5
Kelapa
·   Daun muda untuk hiasan pernikahan dan membuat ketupat
·   Daun tua untuk membuat atap tradisional
·   Batang untuk bahan bangunan
·   Kelapa untuk makanan dan membuat minyak goreng
6
Karet
·   Getah untuk membuat ban dan akar mencegah erosi
7
Pinus
·   Getah untuk membuat terpentin, batang untuk bahan korek api, akar mencegah erosi
8
Dammar
·   Getah untuk membuat terpentin, batang untuk bahan korek api, akar mencegah erosi
9
Gaharu dan Cendana
·   Minyak membuat kosmetik, batang membuat kerajinan, akar mencegah erosi

Tumbuhan
Manfaat
Tumbuhan
Manfaat
1.     Daun sirih
·   Obat gatal dan mimisan
2.     Bunga melati
·   Obat demam
3.     Akar alang-alang
·   Obat panas dalam, daun untuk pakan ternak
4.     Daun kumis kucing
·   Obat batu ginjal
5.     Kulit batang kina
·   Obat malaria
6.     Daun jambu biji
·   Obat diare
7.     Buah mentimun
·   Obat darah tinggi
8.     Kunyit
·   Pewarna kuning
9.     Daun suji dan pandan
·   Pewarna hijau
10. Cabai
·   Pewarna merah
11. Bit dan kubis ungu
·   Pewarna ungu
12. Lada, pala, cengkih, serai, daun salam dan jahe
·   Penyedap masakan
13. Wortel
·   Pewarna orange

·    


manusia dan lingkungan, semoga postingan ini bermanfaat.
logoblog

Ditulis Oleh : Unknown ~ Situs yang berisi Contoh Materi Soal Ujian Semester Sekolah dan informasi tentang Pendidikan

Christian angkouw Sobat sedang membaca artikel tentang Materi UASBN SD IPA : 3. Manfaat hewan dan tumbuhan bagi manusia dan lingkungan. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya

:: Get this widget ! ::

No comments:

Post a Comment