Baca Juga
BIMPRI PPT-Materi Ketiga puluh dari kisi-kisi UASBN IPA SD untuk kelas 6 yang berjudul Materi UASBN SD IPA : 30. Perubahan Energi, isi dari postingan ini adalah Materi UASBN IPA kelas 6 Materi UASBN SD IPA, . Ringkasan ini bertujuan agar dapat dipelajari oleh sisiwa siswi kelas 6 SD dalam menyambut UASBN 2016-2017. sehingga adik-adik kelas 6 dapat mengerjakan soal UASBN.
Demikian Postingan kali ini tentang Materi UASBN SD IPA : 30. Perubahan Energi
30. Perubahan Energi
1. Gerak → panas. Contoh : tangan kita digosok-gosokan akan menjadi panas
2. Panas → gerak. Contoh : kertas yang berbentuk spiral akan berputar saat dipanaskan diatas lilin
3. Kimia → panas. Contoh : energy dari makanan akan berubah menjadi panas setelah dimakan
4. Listrik → panas/kalor. Contoh: setrika, kompor listrik,solder, kulkas.
5. Listrik → cahaya. Contoh: bola lampu, lampu neon.
6. Listrik → gerak. Contoh: kipas, angin, mobil mainan, mixer.
7. Listrik → suara. Contoh: radio, bel listrik, alarm,sirine.
8. Listrik → kimia. Contoh: pengisian accumulator (dibaca aki)/charger batu baterai.
9. Kimia → listrik. Contoh : menyalakan senter dengan baterai
10. Kimia → gerak. Contoh : kereta uap (menggunakan bahan bakar dari batu bara), sepeda motor (mengunakan bensin)
11. Cahaya → kimia, misalnya fotosintesis.
12. Energi potensial → energi kinetic. Contoh : ketika roller coaster bergerak menurun atau mangga yang jatuh dari pohon
13. Listrik → gelombang mikro → panas. Contoh: oven microwave
Ditulis Oleh : Unknown ~ Situs yang berisi Contoh Materi Soal Ujian Semester Sekolah dan informasi tentang Pendidikan
Sobat sedang membaca artikel tentang Materi UASBN SD IPA : 30. Perubahan Energi. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya
No comments:
Post a Comment